Dorong Literasi Baca Hingga ke Desa, Launching Perpustakaan Terapung

Rendahnya minat baca masyarakat membuat wawasan generasi muda cenderung melemah. Berangkat dari hal tersebut, guna meningkatkan minat baca generasi muda, mahasiswa Universitas PGRI Palembang (UPGRIP) melaunching perpustakaan terapung di Desa Padang Bulan, Kecamatan Jejawi, Kabupaten OKI, Sumatera Selatan. Tim program ini terdiri dari 5 orang mahasiswa antara lain, Muhamad Jumantoro (Manajemen), Krisna (Manajemen), Asperani, (Manajemen), …

Dorong Pengembangan Karir Mahasiswa di Era 5.0, FEB UPGRIP Gelar Seminar Nasional

Guna mendorong pengembangan karir mahasiswa di era 5.0, Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas PGRI Palembang (UPGRIP) menggelar Seminar Nasional di Aula Drs. Aidil Fitri Syah, Gedung Business and Science Center, Sabtu (23/9/2023). Acara yang digelar secara daring dan luring ini dibuka langsung oleh Rektor Universitas PGRI Palembang Assoc. Prof. Dr. Bukman Lian, M.M., M.Si., …

UPGRIP Loloskan Tim di KMI EXPO XIII UPN Veteran Jawa Timur

Setelah melalui berbagai tantangan akhirnya, Universitas PGRI Palembang (UPGRIP) berhasil meloloskan timnya melalui kegiatan KMI EXPO XIII UPN Veteran Jawa Timur yang dipusatkan di Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur 22-25 November 2022. Program Hibah Dikti KMI EXPO XIII dan Akademik Award tahun 2022 melalui Kepala LPKM Universitas PGRI Palembang Ibu Dr. Rohana, M. Pd …

SemNas Kewirausahaan & Digital marketing

Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) bekerjasama dengan UPT Bisnis & Science Center, Pusat Inkubator Bisnis (PIB), dan Kegiatan Pembinaan Program Mahasiswa Wira Usaha (P2MW) Universitas PGRI Palembang (UPGRIP) menggelar Seminar Kewirausahaan dan Digital Marketing. Seminar bertema “Meningkatkan Jiwa Wirausahaan yang Berkarakter, Kompetitif dan Adaptif” dihadiri langsung oleh Rektor Universitas PGRI Palembang …

Economy Competition Euforia Jilid V BEM FEB

Guna mengembangkan bakat dan potensi para mahasiswa, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM), Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas PGRI Palembang kembali menggelar Economy Competition Euforia Jilid V. Kegiatan ini dihadiri oleh Rektor Universitas PGRI Palembang Assoc. Prof. Dr. H. Bukman Lian, M.M., M.Si., CIQaR., dalam hal ini diwakilkan kepada Wakil Rektor 1, dan 2 Bpk. Assoc. …

Penyamaan Persepsi Pembimbing Skripsi T.A. 2023/2024

Dalam rangka peningkatan mutu Pendidikan di tingkat Program Studi dilingkungan Fakultas Ekonomi dan Bisnis, maka Fakultas memandang perlu untuk melakukan penyamaan persepsi terkait dalam penulisan skripsi mahasiswa hari Selasa (12/12/2023) di Gedung BSC lantai 4 Universitas PGRI Palembang. Acara dibuka oleh Rektor Universitas PGRI Palembang yang diwakili oleh Wakil Rektor   Assoc. Prof. Dr. Yasir Arafat, S.E., M.M., …